Tentang Kami

“Selama toko buku ada, selama itu pustaka bisa dibentuk kembali. Kalau perlu dan memang perlu, pakaian dan makanan dikurangi.”

“Media Dialog & Logika Indonesia”

Madilog terkenal sebagai karya fenomenal dari seorang pemikir bernama Tan Malaka. Beliau seorang aktivis pejuang nasionalis Indonesia yang sudah ter-uji dalam memeperjuangkan kepentingan Rayat dengan bukunya berjudul Madilog (Materialisme, Dialektika, dan Logika).

Kemudian, Madilog.Id bukanlah bagian dari buku fenomenal tersebut, meskipun sebagian terinspirasi sebagai pembuka wawasan berfikir. Media ini merupakan jelmaan dari diskusi sosial media beberapa orang aktivis di Jakarta pada tahun 2018. Beberapa channel dianggap cukup intens dalam mengelola diskusi dan berita social politik, sehingga muncul pemikiran pentingnya mendirikan sebuah portal bacaan dan media. Itulah Madilog.Id!

Vokusisi Antonius Harefa bersama beberapa orang kawan-kawan Aktivis Kelompok Cipayung merupakan pendiri dan penggagas dari berdirinya media ini. Madilog.id dirancang untuk menjadi media professional berdasarkan data dan fakta di Indonesia.

Let’s Growth with Madilog!!!

Ikuti Madilog.id di google News

Business Info